PAKET BROMO DARI JAKARTA 4D3N

Menyaksikan Sunrise Terbaik di Puncak Para Dewa dan

Menikmati Kekayaan Wisata Kota Batu Malang

-
PAKET BROMO START FROM JAKARTA 4D3N
Rp 1.120.000
Tempat wisata yang selalu ramai dikunjungi ya Gunung Bromo.
Memiliki Pesona alam yang sangat menawan, Gunung Bromo menyajikan salah satu spot melihat sunrise terbaik yang ada di Indonesia.
Tidak mengherankan apabila setiap hari gunung bromo selalu di kunjungi oleh wisatawan dari dalam maupun luar negeri..

Tour Indonesia Murah menyediakan paket wisata ke Bromo – Malang dengan starting Jakarta selama 4hari, waah seru nih. Apalagi Bestie, jalannya dipandu oleh YM Holiday Tours & Travel dengan paket Tour Indonesia Murah, dijamin deh tidak bikin kantong bolong. Dan yang terpenting lagi anda akan aman, nyaman dan puas.


Destinasi Wisata Jakarta Bromo Malang 4D3N

1. KAMPUNG WARNA
2. BATU LOVE GARDEN
3. MUSEUM ANGKUT
4. PANANJAKAN HILL
5. PURA LUHUR POTEN
6. KAWAH BROMO
7. PADANG SAVANA (BUKIT TELETABIES)
8. LAUTAN PASIR (PASIR BERBISIK)

Harga Paket Wisata Bromo Midnight

Jumlah pesertaHome stayHotel *2Hotel *3
6 orang Rp1,120,000.00 Rp1,170,000.00 Rp1,225,000.00
5 orang Rp1,260,000.00 Rp1,390,000.00 Rp1,325,000.00
4 orang Rp1,405,000.00 Rp1,460,000.00 Rp1,325,000.00
3 orang Rp1,690,000.00 Rp1,740,000.00 Rp1,775,000.00
2 orang Rp2,300,000.00 Rp2,330,000.00 Rp2,380,000.00
Note :
1. Home stay yang kami sediakan adalah home stay yang bersih, nyaman dan aman
2. untuk hotel bintang 3 & 4 bisa menghubungi admin
3. anda juga bisa request jika ingin hotel di Bromo

Itenary Wisata Jakarta Bromo Malang 4D3N

Disini semua anda yang menentukan bukan kami.
Pilihan titik meeting point bisa anda sesuaikan dimana akan dijemput
Sehingga anda akan merasa lebih nyaman saat berwisata bersama kami.

Hari Ke-1 Jakarta - Malang

  • Peserta berkumpul di meeting point yang telah ditentukan Memulai perjalanan menuju Malang (overnight)


Hari Ke-2 Batu Malang Tour

  • 07.00 – 08.00 : Tiba di Malang.
  • 08.00 – 09.00 : Makan Pagi di local resto
  • 09.00 – 11.00 : Perjalanan dan berwisata di kampung Warna Warni
  • 11.00 – 14.00 : Perjalanan dan berwisata di Batu Love Garden
  • 14.00 – 17.00 : Perjalanan dan berwisata di Museum Angkut

Pilihan 1 Ganti Wisata Museum Angkut  Jatimpark 2 [Tambahan Tiket @Rp 20.000]
Pilihan 2 Ganti Wisata Museum Angkut  Jatimpark 3 [Tambahan Tiket @Rp 50.000]

  • 17.00 – 18.30 : Perjalanan & berwisata di Alun2- free program-ISHOMA
  • 18.30 – 19.30 : Perjalanan menuju hotel – check in – istirahat


Hari Ke-3 Bromo Tour

  • 23.30 – 02.00 : Check out dan perjalanan menuju Tumpang
  • 02.00 – 03.30 : Persiapan Perjalanan menuju Pananjakan
  • 03.30 – 04.00 : Trekking menuju Pananjakan (Melihat situasi dan kondisi)
  • 04.00 – 06.00 : Menunggu dan menikmati Sunrise terbaik terpopuler di Indonesia
  • 06.00 – 08.30 : Explore Kawah Bromo dan Pura Luhur Poten
  • 08.30 – 10.30 : menuju Lautan Pasir atau dikenal dengan nama Pasir Berbisik Lalu menuju Padang Savana biasa disebut Bukit Teletabies
  • 11.00 – 13.00 : Kembali menuju Tumpang
  • 13.30 – 14.00 : Bersih-bersih di sekitar Tumpang
  • 14.00 – 15.00 : Makan Siang di local resto
  • 15.00 : Perjalanan kembali ke Jakarta, mampir ke tempat oleh-oleh khas Malang


Hari Ke-4 Jakarta

  • 08.00 – ….. : Tiba di jakarta & Tour selesai membawa kenangan indah

Fasilitas Wisata Bromo Midnight

Include

1. Private tour
2. Transportasi sesuai jumlah peserta selama tour (Ayla/ Brio, AVP/Avanza/Luxio, Innova, Elf short, Elf long, Hiace, mini/big bus)
3. JEEP Bromo tertutup untuk wisata Bromo
4. Akomodasi hotel sesuai pilihan
5. Makan 4x
6. Parkir obyek wisata
7. Parkir resto
8. Tiket masuk Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS)
9. Tiket masuk wisata di Malang/Batu
10. Driver merangkap guide
11. Dokumentasi (optinonal)
12. Air mineral



Exclude

1. Tipping Tour Guide
2. Tipping Driver & co
3. Pengeluaran pribadi
4. Sewa kuda di gunung Bromo


Perlengkapan yang Harus Dibawa

1. Jaket tebal
2. Sepatu sport (lapangan & tidak licin)
3. Penutup kepala
4. Sarung tangan
5. Senter/lampu penerangan
6. Perlengkapan pribadi lainnya

Ketentuan Paket Wisata

1. Paket wisata ini adalah private tour artinya tidak digabung dengan peserta lain
2. Harga tersebut berlaku untuk hari kerja. Untuk weekend ada penambahan harga Rp 35.000
3. Harga tersebut dengan ketentuan minimal koata 2 orang
4. Harga tersebut berlaku untuk low season & tidak berlaku untuk high season dan pick season
5. Harga tesebut berlaku untuk wisatawan domestik, WNA dikenakan tambahan Rp 300.000/orang (price not valid for foreigner, add charge IDR 350.000/person)
6. paket yang sudah dibeli tidak dapat dikembalikan atau ditukar jadwal (reschedule), namun apabila peserta berhalangan hadir dapat diganti dengan peserta lainnya.
7. Pembatalan/ perubahan trip karena Force Majeure (bencana alam, cuaca buruk, kerusuhan, wabah penyakit dan keadaan memaksa lainnya), maka biaya operasional trip tidak dapat dikembalikan/ hangus.
8. Keterlambatan kepulangan dikarenakan adanya gangguan di transportasi, cuaca buruk, dan hal lainnya, biaya perpanjangan penginapan dan makan atau bentuk kerugian yang lain menjadi tanggungan Peserta.
9. Peserta dapat memesan tiket kereta api melalui admin YM Holiday
10. Khusus trip menggunkan kereta api, biaya tiket kereta api tidak dapat dikembalikan jika ingin refund dilakukan personal oleh pihak peserta dan bukan merupakan tanggung jawab kami.
11. Pemesanan seat disertai pembayaran Down Payment (DP) haraf segera melakukan konfirmasi pembayaran dengan cara meng-klik menu konfirmasi pembayaran
12. peserta sudah harus melakukan pelunasan pada H-15 sebelum keberangkatan
13. DP dianggap hangus jika sampai batas waktu pelunasan belum juga melunasi pembayaran.
14. Peserta dianggap mengerti dan menyetujui syarat dan ketentuan diatas

Down Payment

IDR 400.000 / orang

Transfer :


BCA No. : 879 020414 1 a/n PT. YM JELAJAH DUNIA (+ 2% pajak)
BCA No. : 391 111356 1 a/n YENNI (no pajak)
BNI No. : 084 465721 7 a/n YENNI (no pajak)
MANDIRI : 126 00 0600290 0 a/n YENNI (no. pajak)


KETERANGAN :
1. Penambahan Asuransi Perjalanan ACA Insurance Rp 15.000/org (Benefit Klaim Kecelakaan berakibat Kematian dan Cacat Rp 25.000.000 dan Biaya Medis maksimal Rp 5.000.000)
2. Backup hasil dokumentasi ke CD +Rp 10.000/ CD (diluar ongkos kirim)
3. Penambahan pemesanan Album Foto ukuran 21.5cm x 15.7cm Landscape Rp 330.000/ album

Produk Domestik Lainnya

R E V I E W

Mengapa harus trip bareng

YM Holiday ?

Telah berdiri sejak 2010, telah memberangkatkan ribuan orang dengan service luar biasa dan tentunya TERPERCAYA
Harga relatif murah, sehingga YM Holiday dapat merebut pangsa pasar student sampai instansi pemerintah maupun swasta
Legalitas terjamin dan berizin resmi. Terdaftar di TDUP No 145/2020
Team yang solid, informatif, ramah, sopan, amanah dan perpengalaman lebih dari dua puluh tahun yang selalu menemani anda dalam perjalanan

Simak cuplikan video kegiatan umroh kami

Social Media
Telephone
021- 4268035
0821-22-458458
0821-22-458458
ym_holiday@yahoo.co.id
Alamat
Jl. Bendungan Jago Raya No.26 Kemayoran - Jakarta Pusat DKI Jakarta - Indonesia
-
@2024 ymholidaytours.com Inc.